-->

Cara Mengatur Setingan PM / AM Jam Pada Laptop

Cara mengatur setingan PM / AM jam pada laptop. RiyanPedia.Com_Yang namaya laptop sekarang ini sudah sangat familiar di masyarakat. Berbeda dengan jaman dulu ketika Admin masih duduk dibangku sekolah menengah. Bisa dihitung jumlah siswa yang menggunakan laptop. Bahkan tidak ada satupun siswa yang memiliki laptop. Wajar saja ketika itu kemajuan teknologi tidak secepat sekarang, demikian pula dengan perkembangan ekonomi masyarakat yang tidak semaju saat ini.

Laptop tentu dilengkapi dengan banyak fitur di dalamnya. Mulai dari music player, video player, game, aplikasi pengolahan kata dan data seperti MS.Word, Excell, Power point, hingga aplikasi yang lainnya yang bisa Anda isi di dalamnya.

Fitur jam salah satu dari sekian fitur yang ada di dalam laptop atau komputer. Nah, mungkin saja Anda pernah kebingungan dalam mengatur jam yang berada di pojok kanan bawah menu bar pada laptop atau komputer. Kadang kita lihat tayangan jam disana tidak sesuai. Berikut ini akan kami sajikan cara mengatur setelan jam pada laptop / komputer.

1. Hidupkan laptop atau komputer Anda terlebih dahulu. Kemudian perhatikan pojok kanan bawah pada tampilan dekstop. Anda melihat akan ada tanda jam disana. Kemudian klik jam tersebut.

2. Setelah jem tersebut Anda klik maka Anda akan menemukan kotak petunjuk seperti gambar dibawah ini. Selanjutnya Anda menekan tulisan yang bertuliskan Change date and time settings...

3 . Setelah kotak dialog tersebut anda tekan, maka dilanjutnya dengan tahapan berikutnya. Anda akan menemukan pengaturan. Silahkan Anda pilih Date dan time.

4. Bila itu Anda sudah lakukan maka pilihlah Change date and time... 
Sesuaikan jam yang akan Anda seting. Untuk mengubah ke bentuk setingan 12 jam, PM atau AM maka Anda harus melanjutkan menekan Change calender settings...

5.  Setelah itu anda tinggal memilih menu Time selanjutnya pada kota short time anda sesuaikan disana. H untuk jam dan mm untuk menit. Bila menggunakan format 12 jam Anda tinggal menyetal bentuk formatnya menjadi H:mm Setelah itu pada kotak long time bisa anda tambahkan untuk mengubah setingan menjadi PM dan AM. Bila Anda ingin menambahkan format PM dan AM tinggal menambahkan formatnya menjadi H:mm:tt  Pada kotak symbul tinggal menambahkan simbul PM atau AM saja. Setelah semua terisi maka selanjutnya anda tinggal menekan tombol OK.

 

Dan Anda akan melihat setingan waktu pada laptop atau komputer Anda sudah berubah. Demikianlah tips cara singkat mengatur setingan PM / AM jam pada laptop. Semoga bermanfaat !!!


0 Response to "Cara Mengatur Setingan PM / AM Jam Pada Laptop "

Posting Komentar

Silahkan berkomentar dengan mengunakan akun google Anda. Komentar Anonim (Unknow) tidak akan kami tampilkan!

Terimakasih

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel