-->

Kunci Jawaban Pembelajaran 1 Subtema 2 Tema 6 Kelas 5 SD

Pembelajaran daring dari rumah dimasa pandemi sekarang ini sangat mudah untuk dilakukan. Terlebih dengan adanya kuota belajar dari kementrian, tentunya hal tersebut sangatlah membantu siswa untuk melakukan pembelajaran secara daring. 

Selama belajar daring terkadang siswa akan mengalami kendala. Seperti sulitnya mengerjakan tugas, rasa malas yang tiba-tiba muncul dan tidak adanya  kegiatan yang menantang kadang membuat anak sedikit kesulitan dalam belajar daring. 

Berikut ini admin sertakan kunci jawaban  pembelajaran 1 subtema 2 Tema 6 Kelas 5 yang bisa digunakan untuk membantu siswa ketika menemukan kesulitan. 

Orang tua bisa menggunakan kunci jawaban tersebut sebagai bahan untuk memeriksa hasil belajar atau tugas dan membantu saat siswa menemukan kesulitan. 



Langsung saja berikut ini  kunci jawaban pembelajaran 1 subtema 2 tema 6 kelas 5, yang dibelajarkan pada semester 2.

Kunci jawaban menemjkan hal-hal penting tiap paragraf pada reksa bacaan yang berjudul Perpindahan Panas atau Kalor


Menentukan informasi penting tiap paragraf (Halaman 71)

Paragraf 1

Api dari kompor dapat memanaskan air dan sayuran di dalam panci.

Peristiwa tersebut sebagai bukti api dapat berpindah. 


Paragraf 2

Jarak matahari dari bumi 152.100.000 km

Panas matahari dapat merambat hingga sampai ke bumi. 


Paragraf 3

Panas berpindah dari benda bersuhu tinggi ke benda dengan suhu rendah.

Panas dapat berpindah melalui konduksi, konveksi, dan radiasi.


Kunci jawaban Halaman 72

 Konduksi

Merupakan perpindahan panas melalui zat perantara


Konveksi

Merupakan perpindahan panas disertai zat perantaranya


Radiasi

Merupakan perpindahan energi panas melalui pancaran cahaya.




Kunci jawaban hal-hal penting dalam teks bacaan yang berjudul Perpindahan Kalor secara Koduksi,


Paragraf 1

Perpindahan kalor secara konduksi disebut juga perpindahan kalor secara hantaran, yaitu perpindahan kalor tanpa memindahkan zat perantaranya. 


Paragraf 2

Peristiwa konduksi dapat diumpamakan dengan kegiatan memindahkan buku secara estafet yang dilakukan oleh kamu dan teman-temanmu. 


Paragraf 3

Pada perpindahan kalor secara konduksi, kalor akan berpindah dari benda bersuhu tinggi menuju benda yang suhunya lebih rendah. 


Paragraf 4

Peristiwa konduksi juga dapat kamu jumpai pada saat kamu memasak. Pada saat kamu menggoreng, ujung spatula yang kamu pegang akan terasa panas walaupun ujungnya tidak bersentuhan dengan api kompor. 


Paragraf 5

Setrika listrik merupakan alat yang cara kerjanya menggunakan prinsip perpindahan panas secara konduksi.


2. Gambarkanlah cara perpindahan panas secara konduksi menurut pemahamanmu berdasarkan keterangan pada bacaan!

Jawaban :

Perpindahan panas secara kondisi merupakan perpindahan panas yang tidak sertai perpindahan zat perantaranya. Hal tersebut sama seperti ketika kita memindahkan buku secara estafet. Buku adalah kalor dan kita sebagai zat perantaranya.

3. Tuliskanlah beberapa contoh peristiwa perpindahan panas secara konduksi berdasarkan bacaan di atas! Lalu tambahkanlah beberapa contoh serupa yang kamu jumpai dalam kehidupanmu sehari-hari!

Jawaban :

a. Peristiwa panasnya sendok teh yang berada pada gelas yang berisi air hangat.

b. Ujung spatula yang terasa panas saat kita menggoreng.

c. Setrika listrik yang terasa panas ketika di aliri arus listrik.


Demikian beberapa kunci jawaban soal yang muncul pada pembelajaran 1 subtema 2 tema 6 kelas 5. Semoga bisa digunakan dengan bijak dalam membantu proses pembelajaran siswa belajar secara daring.

0 Response to "Kunci Jawaban Pembelajaran 1 Subtema 2 Tema 6 Kelas 5 SD"

Posting Komentar

Silahkan berkomentar dengan mengunakan akun google Anda. Komentar Anonim (Unknow) tidak akan kami tampilkan!

Terimakasih

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel